Jika Saya Menjadi Wirausaha

Dalam hidup ini pasti seseorang mempunyai impian yang sangat besar dan cita-cita yang tinggi. untuk meraih impian dan cita-cita yang tinggi tidaklah mudah, banyak rintangan dan hambatan,  oleh karena itu harus disertai dengan usaha dan do'a.
Andaikan saya menjadi seorang wirausaha, saya akan membangun beberapa lapangan futsal, karena pada zaman sekarang banyak sekali anak-anak yang suka bermain futsal. Oleh karena itu saya ingin membangun/membuat lapangan futsal.
Mengenai keuntungan yang di hasilkan lumayan besar, /jam bisa sampai 100-150rb. itu yang mebuat saya tertarik menjadi seorang wirausaha, semoga saja impian saya menjadi seorang wirausaha terkabul.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Overseas Scholarship (Revisi_Softskill)

E-LEARNING

Tugas 3 Individu,Keluarga